DIALOG Pendidikan Pancasila Fase B Kelas 4 Kurikulum Merdeka - Simbol dan Makna Sila-sila Pancasila


Simbol dan Makna Sila-sila Pancasila  

Di kelas tiga, kamu telah mempelajari makna sila-sila Pancasila di lingkungan keluarga dan sekolah. 
Kamu juga telah mengenal tokoh dan karakter para perumus Pancasila. Pertama, penerapan-nya berada di lingkungan masyarakat. Kedua, adanya materi sejarah perumusan Pancasila. Nah, untuk memudahkan kamu mempelajari materi selanjutnya, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini! 
1. Tentukanlah nomor sila dan makna sila Pancasila sesuai gambar pada tabel berikut di buku tulismu! 

2. Bagaimana pengalamanmu dalam penerapan nilai-nilai Pancasila yang telah kamu lakukan di lingkungan keluarga dan sekolah selama ini? 
3. Menurut kalian, apa arti kata Pancasila dan siapa saja tokoh perumusan sila Pancasila yang kalian ketahui? 

Untuk menambah wawasan kalian, mari simak video berikut:
Makna dan Simbol Sila Pancasila

Mari Uji Pemahaman! 

Baca dengan cermat yuk! 

Mari Maen!